Get to know us
History
Berawal mempunyai keinginan untuk membuat kota lebih maju. Founder memiliki gagasan membuat sistem penjualan untuk mengurangi tingkat polusi limbah. Teknologi digital berupa web commerce ini menjadi solusi untuk membantu warga dalam memasarkan barang yang masih layak pakai di rumahnya dan menjadi bagian pertumbuhan ekonomi Indonesia ke depan.
Belanja di BLapak
Untuk bubuhan yang ingin ikut menyelamatkan bumi dan saling kontribusi sesama, Belanja di sini dijamin dengan harga yang rendah dari pasaran karena merupakan barang yang layak pakai.
Cara berbelanja cukup dari website commerce kami dan melalui pengiriman ekspedisi/kurir yang sudah kami pilih. Pembayaran dapat melalui COD dan Transfer Bank.
Setelah berbelanja kami menyediakan layanan komplain pelanggan selama 2x24 jam setelah transaksi pembayaran jika terdapat ketidaksesuaian pada pembelanjaan.
Frequently asked questions
Kenapa harus belanja di Blapak Samarinda?
Selain mendapatkan barang yang kamu inginkan, kamu juga berkontribusi untuk menjaga lingkungan dan mengurangi dampak polusi sampah.
Barang apa saja yang diperjualbelikan ?
Barang yang dijual ialah Barang Layak Pakai. Barang ini sudah dicek atau disortir sebelum dijual melalui BlapakApps jadi aman ya .. Barang yang dijual dijamin minim cacat ..
Pelayanan apa saja yang ada di Blapak Samarinda?
Pelayanan yang kami berikan ialah penjualan barang dan pembelian barang layak pakai. Info lebih lanjut langsung menghubungi Whatsapp admin ya ..
Bagaimana cara order?
Untuk memesan/membeli barang silahkan cari menu Blapak Disini, lalu pada halaman tersebut terdapat daftar barang yang kami jual, Jangan lupa cek detail barang ya... Jika tertarik langsung Check Out ya serta pilih cara pengiriman barang dan cara pembayarannya.. Notifikasi akan dikirim ke email kamu ya ... Selamat Berbelanja ...
Apakah ada garansi ?
Garansi pembelian akan diberikan selama 2x24 jam jika terdapat ketidaksesuaian pengiriman barang.
Apa keuntungan menjadi Tim Penjual ?
Di sini kamu bisa mendapatkan passive income dan ikut menjaga melestarikan lingkungan. Jadi barang simpananmu tidak terbuang sia-sia ya wal ^_^
Kami menyediakan untuk warga Samarinda untuk bergabung bersama kami untuk menjadi Tim Penjual.
Info Lebih Lanjut hubungi Whatsapp kami di 0895634726887
Politeknik Negeri Samarinda
Support
Toko FB Samarinda
Mitra
Tingkilan.Co
Mitra
Melek Riset Indonesia
Mitra